Penerima telepon tidak bisa mendengar suara penelepon

Bagi pengguna smartphone/tablet android mungkin pernah ngalamin hal beginian:
waktu nelpon, kita bisa denger suara penerima telepon.
Tapi penerima telepon gak bisa denger suara kita.
Udh halo halo, eh suaranya malah kedengaran di hp sendiri (kayak kepantul gitu).

Mungkin ini disebabkan oleh fitur Ok Google.

So, sebelum melakukan  factory reset atau bawa hp ke service center, coba lakukan langkah berikut:

1. Buka menu Setelan Google(Google Settings).
    Menu ini berbeda dari menu Pengaturan(Settings).
    Iconnya kayak gini:


2. Pilih menu Penelusuran & Now (Search & Now).


3. Kemudian pilih menu Suara (Voice)

4. Pilih menu Deteksi "Ok Google"


5. Disable semua opsi di menu Deteksi "Ok Google"

6. Tes telepon. Kalo suara anda sudah kedengeran oleh penerima telepon,
    berarti udh ok.

Postingan populer dari blog ini

Cara Mengatasi Error "illegal attribute type" Koneksi PHP ke Database Oracle

Cara Mengatasi Print File Excel Tidak Ada Garis Bordernya

Cara Mengatasi HP Realme 5 Pro Black Screen